1 April 2010

Bidang Tugas Komisi-Komisi DPRD Kabupaten Tasikmalaya

Komisi I Bidang Pemerintahan
1. Pemerintahan
2. Ketertiban
3. Kependudukan
4. Penerangan/Pers
5. Hukum dan Perundang-undangan
6. Kepegawaian/Aparatur Pemerintah
7. Perijinan
8. Sosial Politik
9. Ormas/LSM
10. pertanahan
11. Arsip dan Perpustakaan
12. Aset Kekayaan Daerah

komisi II Bidang Perekonomian dan Keuangan/Anggaran
1. Perdagangan
2. Perindustrian
3. Pertanian
4. Perikanan
5. Peternakan
6. Koperasi dan UKM
7. Kehutanan
8. Perkebunan
9. Kelautan
10. Keuangan Daerah
11. Perpajakan
12. Retribusi
13. Perbankan
14. Perusahaan Daerah
15. Perusahaan Patungan
16. Dunia Usaha
17. Penanaman Modal
18. Anggaran Sektoral/APBD Prov Jabar/APBN/Bantuan Luar Negeri

Komisi III Bidang Pembangunan
1. Pekerjaan Umum
2. Tata Kota
3. Pertanaman
4. Kebersihan
5. Perhubungan
6. Pertambangan dan Energi
7. Pemukiman dan Tata Ruang
8. Lingkungan Hidup
9. Perencanaan Daerah
10. Transportasi

Komisi IV Bidang Sosial dan Budaya
1. Tenaga Kerja
2. Pendidikan
3. Ilmu Pengetahuan dan Teknologi
4. Pemuda dan Olahraga
5. Agama
6. Seni dan Budaya
7. Sosial dan Pemberdayaan Masyarakat
8. Kesehatan
9. Peranan Wanita
10. Transmigrasi
11. Keluarga Berencana
12. Pariwisata
13. Logistok

Tidak ada komentar:

UNICEF Press Centre - Millennium Development Goals

UNICEF Press Centre - HIV/AIDS and children